Skor Turnitin Tinggi Belum Tentu Plagiasi

Donald Qomaidiasyah Tungkagi Artikel ini berawal dari pengalaman pribadi, ketika penulis tidak lulus dalam seleksi proposal penelitian yang didanai kampus karena skor turnitin di atas 50%. Meski penulis yakin dalam proses penulisan telah mengikuti kaidah penulisan ilmiah. Kesalahan utama penulis adalah tidak melakukan pengecekan similarity dan melakukan parafrase terlebih dahulu sebelum submit proposal. Tidak ada… Lanjutkan membaca Skor Turnitin Tinggi Belum Tentu Plagiasi

Masjid Al-Muttaqin yang Dirindukan

"Ya Kariim.." Aku merindukan kata ini jelang berbuka. Sholawat khas ramadhan ini dilantunkan di masjid Al-Muttaqin melalui pengeras suara. Aku menantikan "Ya Karim" dengan persiapan beberapa kudapan dan minuman sekadar pelepas dahaga saat berbuka. Sederhana, namun indah dan terasa bahagia. "Ash-shalaatu was-salaamu ‘alaik.." Sholawat khas ramadhan di masjid Al-Muttaqin yg juga dirindukan. Berbeda dengan sholawat… Lanjutkan membaca Masjid Al-Muttaqin yang Dirindukan

Sayidah Khadijah Istri Rasulullah

Lagu "Aisyah Istri Rasulullah" belakangan sangat populer di kalangan warga +62. Setiap buka YouTube, beberapa cover lagu ini jadi trending termasuk yang paling populer versi Sabyan Gambus. Hingga status ini ditulis, cover versi Sabyan sudah ditonton 21 juta kali dan masih bertengger di posisi #2 trending. Sisi romantis yang begitu ditonjolkan menjadi faktor utama viralnya… Lanjutkan membaca Sayidah Khadijah Istri Rasulullah